Baksos PMI Jatim di Desa Kemiri Malang, Bantu Air Bersih dan Sembako

MALANG (PMIJawaTimur.or.id) – Palang Merah Indonesia (PMI) Jawa Timur melanjutkan Bhakti Sosial (Baksos) di Kabupaten Malang dengan membantu masyarakat yang tengah kesulitan air bersih menyusul kemarau panjang saat ini dan krisis air bersih di beberapa kabupaten di Jawa Timur. Pagi tadi, PMI Jawa Timur Bersama PMI Kab. Malang dan BPBD Kab. Malang melakukan droping dua truk […]

30 Tahun Bersama Palang Merah: Perjalanan Hidup yang Penuh Makna

Saya adalah seorang relawan Palang Merah Indonesia (PMI) sejak 30 tahun lalu. Saya bergabung dengan Korps Sukarela (KSR) PMI Unit Universitas Jember (Unej). KSR PMI Unit Unej, diawali dengan Pendidikan dan Pelatihan Dasar Perdana, yang panitianya adalah Pramuka Unej kala itu. Bersyukur kehadirat Allah SWT menunjukkan jalan bahwa melalui PMI, saya belajar banyak hal. Tidak […]

Dirgahayu Palang Merah Indonesia, Menolong Sepenuh Hati

Oleh: Dr. Muchamad Taufiq, S.H.,M.H., CLMA.(Ketua Bidang Organisasi PMI Jawa Timur dan Akademisi ITB Widya Gama Lumajang) Palang Merah Indonesia (PMI) mengusung tema `Menolong Sepenuh Hati`. Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 tahun dengan kampanye #AksiCerdasIklim dan #PMISelaluBantu. Prinsip Kemanusiaan adalah ciri khas PMI. Rasa syukur relawan PMI atas semua karunia Allah SWT Tuhan Yang […]