PMI KAB. BANYUWANGI KEMBALI CETAK FASILITATOR PEMBINAAN PMR

Banyuwangi (pmijawatimur.or.id) – Setelah sukses menggelar Pelatihan Fasilitator (TOF) Pembinaan PMR bekerjasa dengan Kementerian Agama dan Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kab. Banyuwangi, PMI juga bekerjasama dengan Dinas Pendidikan Kab. Banyuwangi menggelar Pelatihan Fasilitator Pembinaan PMR Madya mulai tanggal 21 – 24 Agustus 2024 bertempat di Aula SMPN 1 Glagah Banyuwangi. Pelatihan diikuti sebanyak 35 orang […]

515 Keluarga di Pulau Bawean, Mendapatkan Bantuan Non Tunai dari Palang Merah Indonesia

Bawean (pmijawatimur.or.id) – Palang Merah Indonesia (PMI) mendistribusikan Bantuan Non Tunai (BNT) kepada masyarakat yang terdampak bencana alam gempa bumi di Pulau Bawean ( 22/08/2024).Penyaluran BNT merupakan dukungan dari Contigency Fund antara PMI Pusat dengan IFRC (International Federation of Red Cross and Red Crescent Societies). Penyerahan BNT dilaksanakan di Pendopo Pesangrahan jalan Pesanggrahan No. 1 […]

PMI, Amcross dan USAID Kembali luncurkan Program Kesiapsiagaan bencana gempa Bumi Tahap dua

Banyuwangi (pmijawatimur.or.id) – Palang Merah Indonesia (PMI) dengan dukungan pendanaan dari USAID/BHA melalui Palang Merah Amerika kembali melaksanakan program kesiapsiagaan bencana dan ketangguhan masyarakat dalam merespon potensi bencana gempa bumi untuk tahap ke-2 “Program ini merupakan rangkaian Tahap II berdasarkan hasil pembelajaran dari proyek Program Earthquake Readiness (EQR) Tahap I sebelumnya, yang berakhir dengan sukses […]